Untuk 4 porsi
Bahan
- 500 g tahu putih, potong-potong
- 1 bungkus Bango Bumbu Tahu & Tempe Bacem
- 300 ml air
- Minyak, untuk menggoreng
- 3 bonggol bokchoy, rebus hingga matang, tiriskan
Cara Memasak
- Taruh tahu di dalam wajan. Tambahkan Bango Bumbu Tahu & Tempe Bacem dan air.
- Masak tahu di atas api sedang hingga bumbu meresap dan air habis.
- Panaskan minyak banyak di dalam wajan. Goreng tahu secara bertahap hingga berwarna kecokelatan. Angkat, tiriskan.
- Sajikan tahu beserta bokchoy yang telah direbus.
Resep & Tips Lain Untuk Anda
Comment/Review
Belum ada komentar terkait resep ini...